Konsekuensi dari Ketidaktaatan Yunus terhadap Dirinya Sendiri dan Orang-orang di Sekelilingnya

Penulis

  • Howard Wirayudha Nababan Sekolah Tinggi Guru Huria HKBP, Sipoholon Penulis

Kata Kunci:

Yunus, Tanggungjawab Bersama , Hukuman Bersama

Abstrak

Pelanggaran individu dalam kehidupan sehari-hari sering kali berdampak pada orang lain. Salah satu contohnya adalah kelalaian masyarakat dan kurangnya ketegasan pemerintah dalam menangani dan mencegah penebangan hutan secara liar. Hal ini menyebabkan terjadinya bencana alam akibat kerusakan lingkungan. Alkitab menjelaskan bahwa berkat dan musibah melibatkan tanggung jawab bersama dan hukuman bersama. Hal ini serupa dengan kisah Nabi Yunus ketika hendak melarikan diri ke Tarsis. Seharusnya kasus Yunus hanya berakibat pada hukuman baginya, namun pada kenyataannya para penumpang dan awak kapal juga menderita akibat perbuatan Yunus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memahami tanggung jawab bersama dan hukuman bersama dalam kisah ketidaktaatan Yunus dalam melarikan diri ke Tarsis. Penelitian ini juga bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat bahwa bencana alam menandakan bahwa manusia harus bertanggung jawab dalam menjaga kelestarian alam. Penelitian ini dilakukan dengan studi literatur melalui pendekatan historis kritis dan menyimpulkan bahwa konsekuensi yang dialami oleh masyarakat merupakan bentuk hikmah Tuhan atas pelanggaran seseorang (atau masyarakat) terhadap-Nya. Konsep tanggung jawab bersama dan hukuman bersama adalah cara Tuhan untuk membangun ketaatan kepada-Nya, memulihkan keadaan dan membawa manusia untuk mengenal-Nya lebih dalam.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Referensi

Bakker F. L, History of the Kingdom of God I Old Testament, (Jakarta: PT BPK Gunung Mulia, 2015).

Baldwin Joyce G, Esther: An Introduction and Commentary, (England: Inter-Varsity Press, 1984).

Corlett J. Angelo, Responsibility And Punishment, (Netherlands: Springer-Sciende & Business Media. B.V, 2001).

Gerstenberger Erhard S, Israel In The Persian Period, (Atlanta: Society Of Biblical Literature, 2011)

H. L. A Hart, Punishment And Responsibility: Easy In The Philosophy Of Law, (New York: Oxford University Press, 2008), Punishment And Responsibility: Easy In The Philosophy Of Law, (New York: Oxford University Press, 2008).

Janet Howe Gaines, Dennnis T Olson (ed), Forgiveness In A Wounded World: Jonah's Dilemma, (Atlanta, Society Of Biblical Literature, 2003).

Kramer A. TH, The Book of Jonah, (Jakarta: PT BPK Gunug Mulia, 2012)

Martin Hugh, The Prophet Jonah: His Character And Mission To Niniveh, (Michigan: Grand Rapids, 1979)

Mitchell Stuart, Jonah, The Self-Willed Prophet: A Practical Exposition Of The Book of Jonah, (Philadelphia, Stereotype Founders, 1875)

Roop Eugene F, Believers Church Bible Commentary Ruth, Jonah, Esther, (Scottdale, Herald Press, 1942)

Thomas, The Responsibility to Protect: Ethical and Theological Reflections, (Geneva: WCC publications, 2009)

Wright N. T., Evil And The Justice Of God, (United States, Inter Vasity Press, 2006).

Diterbitkan

2024-12-31

Cara Mengutip

Konsekuensi dari Ketidaktaatan Yunus terhadap Dirinya Sendiri dan Orang-orang di Sekelilingnya. (2024). Studium Biblicum, 1(2). https://studiumbiblicum.com/index.php/sttjournal/article/view/13